Kerjasama Apik Lazada Logistic dan KCG Group Beri Jaminan Kepuasan Konsumen, Efektif dan Efisien

- Pewarta

Minggu, 14 Mei 2023 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lazada Logistic dan KCG Group kerjasama dalam tata kelola logistik demi kepuasan konsumen | Foto: Istimewa

Lazada Logistic dan KCG Group kerjasama dalam tata kelola logistik demi kepuasan konsumen | Foto: Istimewa

JAKARTA, JAKBAREKSPRES.COM — Kolaborasi apik dihadirkan Lazada Indonesia, melalui unit usaha logistiknya, Lazada Logistics dan PT Kurnia Ciptamoda Gemilang (KCG Group).

KCG Group, merupakan perusahaan retail Indonesia yang menaungi beberapa brand, seperti Charles & Keith, Pedro, EA7 Emporio Armani, dan Pomelo.

Kolaborasi Lazada Logistic dan KCG Group ini berfokus dalam menjalin kerja sama tata kelola logistik.

Baca Juga :  Menohok! Dituding Bertarif Mahal, Ustaz Adi Hidayat: Kalau Perlu Enggak Usah Bayar!

Dalam kemitraan ini, Lazada Logistics menyediakan fasilitas pergudangan yang mendukung operasional bisnis KCG Group dengan secara efektif dan efisien.

“Lazada Logistics menawarkan solusi logistik menyeluruh berbasis teknologi yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan para mitra.

Baca Juga :  Amankan Pasokan BBM, PT Pertamina Lakukan Strategi RAE, Begini Teknisnya

Kami senang bisa bekerja sama dengan KCG Group dan berkomitmen untuk memberikan layanan logistik yang optimal agar bisa mendukung operasional bisnis KCG Group, khususnya dari sisi logistik agar menjadi lebih efektif dan efisien,” ujar Chief Logistics Officer Lazada Indonesia Philippe Auberger.

Baca Juga :  Terungkap! Begini Cara Bikin Nasi Goreng Cumi Enak: Cukup 11 Bahan ini

Dalam kerja sama ini, KCG Group akan memanfaatkan layanan cross docking dari Lazada Logistics.

Gudang Lazada Logistic
Gudang Lazada Logistic memiliki Standar internasional dalam penyimpanan produk berkelas | Foto by Lazada Logistic

Dalam layanan cross docking, produk-produk KCG Group akan disimpan di fasilitas gudang Lazada Logistics, untuk kemudian disortir dan dikirimkan ke pusat distribusi KCG Group melalui armada Lazada Logistics.

Editor : Tsucipto

Sumber Berita : Lazada

Berita Terkait

Cara Pinjam Uang dari Sea Bank, Mudah dan Cepat: Cuma 3 Menit Langsung Cair!
Rekomendasi Kulkas Mini Hemat Listrik dan Berfitur Canggih, 4 Produk ini Bisa Dilirik Bund! 
Oktober Ceria: Bansos PKH Rp 750 Ribu Cair ke Rekening Anda, Cek Kategori Lainnya di Sini
Pinjam Rp 10 Juta dari KUR Pegadaian Syariah: Syaratnya Gampang dan Cepat Cair
Ramalan Anak Indigo Terbaru: Indonesia Akan Menghadapi Bencana Alam ini di Tahun 2024!
Daftar HP Harga Rp 1 Jutaan Berspesifikasi ‘Badai’: RAM Gede Bisa Buat Main Game
Diklaim ‘Manjur’ Buat Mendukung Diet, Buah Lemon Ternyata Mengandung Beberapa Zat Bermanfaat
Selamatkan UMKM dari ‘Kehancuran’ Akibat Dampak Social Commerce, Presiden Jokowi Punya Solusi Jitu ini…
googlenews

Berita Terkait

Selasa, 10 Oktober 2023 - 03:37 WIB

Kartu Prakerja Gelombang 62 Segera Dibuka, Dapatkan Dana Bantuan Rp 4,2 Juta

Selasa, 10 Oktober 2023 - 02:04 WIB

Info Loker Terbaru di PT Pos Properti Indonesia Sebagai Staf Operasional Bisnis, Terbuka untuk Umum

Kamis, 21 September 2023 - 23:45 WIB

Cara Mudah Bikin Akun SSCASN untuk Mendaftar CPNS 2023, Begini Langkah-langkahnya Gais!

Kamis, 21 September 2023 - 02:17 WIB

Tersedia Ribuan Posisi CPNS Buat Lulusan SMA dan SMK, Info Lengkapnya Cek di Sini Yuk

Rabu, 7 Juni 2023 - 02:56 WIB

Loker Terbaru 2023: PT Adaro Energy Indonesia Tbk Cari Lulusan S2 untuk 2 Posisi ini

Sabtu, 13 Mei 2023 - 15:47 WIB

Dicari: Lulusan SMA atau SMK untuk Lowongan Pekerjaan di Perusahaan BUMN ini, Buruan Lamar!

Berita Terbaru