Ajak Servis di AHASS, Wahana Ogah Konsumennya ‘Dikerjain’ Bengkel Tidak Resmi, Karena
2 mins read

Ajak Servis di AHASS, Wahana Ogah Konsumennya ‘Dikerjain’ Bengkel Tidak Resmi, Karena

Konsumen masuk ke AHASS dan langsung didata oleh Service Advisor untuk mendengar permintaan konsumen termasuk keluhan seputar unitnya.

Setelah di data, unit akan masuk kedalam pit pengerjaan oleh mekanik dan mengerjakan sesuai catatan yang diberikan SA.

Jika ternyata terdapat penanganan atau pergantian diluar list, mekanik akan mengkomunikasikan kepada SA dan SA akan memberitahukan terlebih dahulu kepada konsumen.

Penemuan ini sebelum dikerjakan, SA lebih dulu menjelaskan kepada konsumen adanya pergantian parts lain.

Jika disetujui oleh konsumen, maka pengerjaan akan dilanjutkan dan jika tidak disetujui konsumen maka dihentikan. Selain itu, konsumen juga berhak menanyakan estimasi biaya perbaikan unit saat penanganan di AHASS.

googlenews