- Warga Negara Indonesia di atas 21 tahun untuk pelaku usaha.
- Warga Negara Indonesia di atas 18 tahun jika calon TKI.
- Memiliki usaha yang produktif minimal berjalan 6 bulan.
- Tidak memiliki kredit dari perbankan lain, kecuali konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit.
Pastikan Anda memenuhi syarat-syarat tersebut sebelum mengajukan pinjaman KUR BRI 2023. Selain itu, pastikan juga untuk menyiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan agar proses pengajuan pinjaman bisa berjalan dengan lancar.
Tabel Angsuran KUR BRI
Berikut contoh daftar angsuran KUR BRI:
Pinjaman Rp 1 juta tenor 3 tahun, dengan angsuran Rp 30 ribuan
Pinjaman Rp 5 juta tenor 5 tahun, dengan angsuran angsuran Rp 152 ribuan
Pinjaman Rp 25 juta tenor 5 tahun, dengan angsuran Rp 760 ribuan- Skema Pinjaman Rp 50 Juta
- 1. Tenor 5 tahun dengan angsuran sebesar Rp 966 ribu
- Tenor 4 tahun dengan angsuran sebesar Rp 1,1 juta
- Tenor 3 tahun dengan angsuran sebesar Rp 1,5 juta
- Tenor 2 tahun dengan angsuran sebesar Rp 2,2 juta
- Tenor 1,5 tahun dengan angsuran sebesar Rp 2,9 juta
- Tenor 1 tahun dengan angsuran sebesar Rp 4,3 juta.
Sebelum mengajukan pinjaman KUR BRI 2023 sebesar Rp 50 juta, calon debitur harus memenuhi beberapa syarat dan melengkapi dokumen yang diperlukan.- Beberapa syarat yang harus dipenuhi antara lain adalah sebagai berikut:
- 1. Warga Negara Indonesia atau WNI yang telah berusia minimal 21 tahun
- 2. Memiliki dan mengelola usaha mikro, kecil, dan menengah atau UMKM
- 3. Tidak terdaftar dalam daftar hitam nasional (DHN) atau daftar hitam Bank Indonesia (BI)
- 4. Memiliki data lokasi usaha yang jelas
- 5. Melengkapi dokumen seperti Kartu Tanda Penduduk atau KTP pemohon dan penjamin (jika ada), Nomor Pokok Wajib Pajak atau NPWP/surat keterangan tidak punya NPWP, surat izin usaha, laporan keuangan usaha, dan bukti kepemilikan aset.
- Setelah memenuhi seluruh syarat dan melengkapi dokumen, calon debitur bisa mengajukan pinjaman KUR BRI 2023 melalui cabang Bank BRI terdekat di seluruh Indonesia.
- Tapi sabar, saat ini, pengajuan pinjaman secara online melalui eform.kur.bri.co.id belum bisa dilakukan karena laman tersebut belum bisa diakses.
- Melalui akun Instagram @bankbri_id mengumumkan, pemerintah belum memberikan informasi lebih lanjut mengenai pembukaan pengajuan pinjaman kredit KUR BRI 2023.
- Tapi pastinya, program ini akan segera dibuka bagi masyarakat dalam waktu dekat ini, sambil menunggu informasi resmi dari pemerintah.
- Atau buat gambaran dan masih ingin cari tahu lebih jauh, sebaiknya bisa cari tahu informasi lengkap dengan mendatangi kantor BRI terdekat.
- “Terima kasih atas ketertarikannya terhadap produk pinjaman BRI. Untuk pinjaman KUR 2023, mohon kesediaan menunggu informasi dari pemerintah ya,” tulis akun Instagram @bankbri_id.
Editor : Tsucipto
Sumber Berita : Berbagai Sumber